Kodim Salatiga

Potret Keakraban TNI Bersama Anak Desa

 

Kabupaten Semarang, Selama Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa ( TMMD ) Ke 110 Kodim 0714/Salatiga, Selalu membawa suasana yang begitu akrab.Seperti terlihat yang dilakukan oleh Kopda Indra ( 37 ) Dan Anak Desa Ketapang Kecamatan Susukan.

Kopda Indra ( 37 ) Mengatakan,Anak anak desa ketapang sudah akrab dengan personil satgas TMMD saat bermain pun Anak anak memanggil para Anggota satgas untuk di ajak main.

Akmal ( 12 ) Tanpa Canggung Sambil di peluk Anak tersebut ajak bercanda Dengan Anggota Satgas TMMD.
Dengan Mengeluarkan Candaan ” Nanti Om Indra mau saya ajak cari ikan di Sungai Kata Akmal”

Kopda Indra menambahkan, Dalam program TMMD sendiri,TNI membantu pemerintah dalam akselerasi pembangunan masyarakat baik fisik maupun non fisik.Di sisi lain tujuan utama pelaksanaan TMMD adalah untuk mensejahterakan masyarakat dan dalam rangka meningkatkan kemanunggalan TNI dan Rakyat.

Bagikan

Rekomendasi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Back to top button