Polres Serdang Bedagai Pimpin Sertijab Kabag Log dan Kapolsek Dolok Masihul

Sei Rampah,mitratoday.com-Kapolres Serdang Bedagai AKBP Jhon Herry Rakuta Sitepu SIK memimpin upacara serah terima jabatan (Sertijab) Kabag Log dan Kapolsek Dolok Masihul Jum’at (25/4/2025) bertempat Di Lapangan Apel Makopolres Sergai
Kapolres mengatakan bahwa serah terima jabatan dilingkungan organisasi Polri adalah merupakan hal yang biasa dan akan terus berlangsung karena ini bagian dari dinamika serta pembinaan karier personil
” Mutasi ini bukan hanya sekedar pergantian posisi tetap jiga sebagai penyegaran institusi agar terus berinovasi agar siap menghadapi tantangan tugas kedepan” Tegas AKBP Jhon Herry
AKBP Jhon Herry juga berharap kepada Kepada pejabat yang baru dapat meningkatkan soliditas, meningkatkan kualitas kerja, meningkatkan disiplin anggota disatuan yang saudara pimpin. keberhasilan seorang pemimpin dapat dilihat dari sejauh mana kemauan anggotanya mau bekerja dengan baik,
” Saya berharap kehadiran para pejabat yang baru dapat menumbuhkan semangat barudalsm menumbuhkan institusi Polri yang semakin profesional, Solid dan dekat dengan masyarakat “Ucapnya
Jabataan Serah terima jabatan yaitu Jabatan, Kabag Logistik Polres Sergai dan Kapolsek Dolok Masihul.
AKP Aolf Manguhut Purba SH Jantan Lama Kapolsek Dolok Masihul Jantan. Baru Kasubbag Watpers Bag SDM Polres Serdang Bedagai
AKP Henry David Simanjuntak SH Jantan lama Kapolsek Galang Polresta Deli Serdang Jantan baru Kapolsek Dolok Masihul Polres Serdang Bedagai
Kompol Handra Tua Situmorang ST.MM Jabatan lama Kabag Log Polres Serdang Bedagai Jantan baru KASIHARKAN SUBDIT FASHARKAN DITPOLAIRUD POLDA SUMUT
Kegiatan upacara Sertijab tersebut
Inspektur Upacara, Kapolres Serdang Bedagai AKBP Jhon Hery Rakutta Sitepu, SIK., MH. Perwira Upacara, AKP Tobat Sihombing, Komandan Upacara, Ipda Naek Simanungkalit S.H, Perwira Keamanan, AKP FSM. Manik, Pembawa Acara, BRIGADIR Menteria Sitorus, SH.*
6. Pembacaan Kep Kapolda, Brogadir Mutiara Indah, Pembaca Doa, Aiptu M. Hafiz Daulay.
(Marwan)